Teller
- Kategori: Perbankan
-
- Lokasi: Jakarta Pusat, Jakarta
- Jenis Pekerjaan: Full-time
- Gaji: Rp. Nego
- Nama Perusahaan: PT Bank Central Asia Tbk
Deskripsi Pekerjaan
Lulusan SMA / SMK (nilai rata-rata rapor semester 5,6 min. 70)
Lulusan D1 - D3 dan S1 (IPK min. 2,50)
Usia 17 s/d 24 tahun
Sehat jasmani dan rohani
Ramah dan mampu berkomunikasi dengan baik
Tidak pernah terlibat Narkoba dan pelanggaran hukum lainnya
Bersedia ditempatkan di seluruh cabang BCA di wilayah kota seleksi
Lulus seleksi
Bersedia untuk mengikuti peraturan perusahaan selama kontrak kerja
Belum pernah mengikuti Program Permagangan Bakti BCA sebelumnya
Persyaratan
Lowongan Kerja Lainnya
-
STAFF ANTI FRAUD
Melakukan analisa terhadap data customer untuk menemukan percobaan / telah terjadi Fraud Melakukan investigasi end to end proses terhadap temuan Fraud. Melakukan kordinasi dengan Divisi lain guna meminimalisir resiko perusahaan
-
Talent Banker Program
Challenge yourself to be future of KEB Hana Bank. Management Trainee of Marketing Program will undergo 12 months training program with extensive exposure to : 1. Classroom training 2. Job rotation 3. Assignment at branch office
-
Business Analyst for Banking Industry
Conducting market obersations in the field Interviews with client's employees and customers Analysis of market research data Issues identification and solutions development Report writting Presentation Development