
Lowongan Kerja PRODUCT MARKETING PT. Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia
• Memastikan strategi penjualan atau pengendalian stok yang tepat untuk pengembangan penjualan/bisnis berdasarkan tipe produk
• Membuat strategi pemasaran yang berdampak pada customer retention dan penjualan unit
• Menganalisa potensi pasar khususnya terkait tipe kendaraan yang diminati
• Membuat strategi promosi produk dan berkoordinasi dengan tim promosi dalam implementasinya
• Berkoordinasi dengan pihak terkait (baik internal maupun eksternal) mengenai masalah Sales & Marketing