New Dizzi Interior telah berdiri sejak tahun 2004. Kami bergerak dalam bidang interior. Dengan menyediakan desain dan konstruksi interior untuk proyek residensial, komersial, ruang publik dan perkantoran. Perusahaan kami merupakan pilihan yang tepat untuk mngembangkan karya anda dalam bidang interior.